AGA
Kegelisahan Di Atas Kejahiliyahan, Melahirkan Karya Besar
Sebuah tema besar yang dibahas ketika kuliah umum pertama kali di Akademi Guru Al – Fatih. Miris… Itulah satu kata yang bisa menggambarkan kondisi bumi kali ini. Manusia seperti kembali ke masa kejahiliyahannya, yang jauh dari Al – Qur’an dan As sunnah sebagai pedoman hidup. Imam Malik pernah berkata dalam salah satu kitab beliau : […]